Pembentukan & Pembinaan Pos UKK Assalaam Hypermarket 21 Juni 2023

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Sahabat AH..Pada hari Selasa 20 Juni 2023 di Assalaam Hypermarket telah dilaksanakan Pembinaan Pos UKK (Upaya Kesehatan Kerja) dengan judul Edukasi Ergonomi Kerja & Penanggulangan Anemia oleh Puskesmas Kartasura.Sebanyak 25 Karyawan yang menjadi peserta diberikan penyuluhan mengenai materi seputar UKK dan beberapa diantaranya ditunjuk menjadi pengurus Pos UKK di Assalaam Hypermarket. Acara … Read more

Pelatihan APAR Bersama Pemadam Kebakaran Kabupaten Sukoharjo

Asssalamualaikum Sahabat Assalaam Hypermarket.. Pada hari Rabu 24 Mei 2023, sekitar 80 karyawan Assalaam Hypermarket menjalani pelatihan menggunakan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) bersama Pemadam Kebakaran Kabupaten Sukoharjo. Latihan ini bertujuan agar karyawan Assalaam Hypermarket lebih siap dalam menghadapi potensi kebakaran dengan aman dan efektif. Dipimpin oleh Dr. Basuki Pujoalwanto, SE, M.Si (Kepala Seksi Pemberdayaan … Read more

Workshop Inovasi Produk Turunan Bersama Chef Hendro Purwanto

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Sahabat AH…. Alhamdulillah pada hari Rabu, 15 Februari 2023 kemarin Assalaam Hypermarket melaksanakan Workshop Inovasi Produk Turunan bersama Chef Hendro Purwanto. Beliau menjadi chef di berbagai hotel restoran, diantaranya Le Beringin Salatiga,  Dynasty Hotel, Jogja Bay, dan Soga Restaurant. Selain itu Chef Hendro Purwanto juga berpengalaman menjadi pengajar di akademi & pusat … Read more

Spiritual Building Training 18 Januari 2023

Assalamualaikum Wr. Wb. Sahabat AH…. Alhamdulillah pada Rabu, 18 Januari 2023 telah terlaksana kegiatan Spritual Building Training bertema “AH Moving Forward” yang dibawakan oleh Ust. H. Andi Kusuma Brata. Kegiatan dimulai pada pukul 05.30 WIB yang diikuti oleh seluruh karyawan Assalaam Hypermarket. Materi yang disampaikan oleh Ust. H. Andi Kusuma Brata mencakup sharing mengenai kiat-kiat … Read more